Yuk.. Shalat Berjamaah di Masjid

Pasca-Ramadan 1444 H, 70 Bungkus Nasi Dibagikan

Program Jumat Berkah kembali berjalan, setelah Ramadhan 1444 Hijriah. Kali ini dibagikan sebanyak 70 bungkus nasi untuk jamaah Masjid Al-Muhajirin.

"Alhamdulillah, jamaah dan anak-anak sangat antusias mendapatkan nasi bungkus," ujar Frans Jorgie yang membagikan nasi bungkus, Jumat (19/5).
   
Entah mengapa, khususnya anak-anak mereka sangat semangat dalam berebut nasi bungkus, walau padahal di rumah mereka ada nasi, tetapi makan nasi bungkus jumat terasa sedap.
   
Dikarena masih suasana Syawal, maka sebagian ibu-ibu masih belum memulai program ini. Masjid Al-Muhajirin dikenal jamaah sekitar masjid dengan program jumat berkah ini.***

Kaum ibu memasak sambal untuk nasi bungkus yang dibagikan ke jamaah masjid almuhajirin

Belum ada Komentar untuk " Pasca-Ramadan 1444 H, 70 Bungkus Nasi Dibagikan"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel